Van Halen, Grup Musik Hard Rock Tersukses

(dok.kaskus.co.d)
Dari kiri kekanan : Eddie Halen, David Lee Roth, Michael Anthony, Alex Van Halen

Van Halen, Grup Musik Hard Rock Tersukses

VAN HALEN, ADALAH GRUP MUSIK ALIRAN HARD ROCK YANG ANGGOTANYA BERASAL DARI BELANDA, DEMIKIAN JUGA NAMA GRUP BANDNYA DIAMBIL DARI NAMA ANGGOTANYA.

Anggota Grup Band Van Halen
Salah satu dari anggota personil Van Halen yang diercaya sebagai vokalis utamanya adalah David Lee Roth dan Sammy Hagar.

Semua anggota dari grup musik Van Halen ini , terdiri dari 4 orang personel, dengan nama-nama anggota personilnya adalah sebagai berikut :
1. Eddie Halen - Keyboard
2. David Lee Roth - Vokal Utama
3. Michael Anthony - Gitar Bass
4. Alex Van Halen - Perkusi dan drum

Kemudian anggota grup band Van Halen telah terjadi pergantian anggota personelnya tetapi dengan jumlah anggota personil yang masih tetap sama yaitu masih tetap beranggotakan 4 orang personel juga. 
Nama-nama anggota personil Van Halen sekarang berubah menjadi sebagai berikut :
1. Michael Anthony - Gitar Bass
2. Alex Van Halen - Perkusi dan Drum
3. Sammy Hagar - Vokalis Utama
4. Eddie Van Halen - Keyboard
(dok.allmusic.com)
Dari kiri ke kanan : Michael Anthony, Alex Van Halen, Sammy Hagar, Eddie Van Halen

Dari nama-nama anggota personil Van Halen, terdapat beberapa anggota yang sudah menjadi mantan anggota grup band Van Halen, diantaranya bernama :
- Michael Antony - Bass yang bergabung dengan Van Halen dari tahun 1974 s/d 2006
- Sammy Hagar - Penyanyi Utama  yang bergabung dengan Van Halen dalam 2 periode yaitu dari 1985 s/d 1996  dan dari tahun 2004 s/d 2006
- Garry Cherone - Penyanyi Utama  bergabung dengan Van Halen dari tahun 1997 s/d 1999

Michael Anthony akan digantikan oleh anak dari Eddie Van Halen yang bernama Wolf Gang, sementara Michael Anthony akan bergabung dengan mantan penyanyi Van Halen yaitu Sammy Hagar untuk bergabung dengan grup band yang bernama Chicken Fost.

Nama Grup Band Van Halen Diambil Dari Nama Keluarga Van Halen
Nama grup band Van Halen sebenarnya diambil dari nama keluarga Van Halen, dimana keluarga Van Halen merupakan 2 bersaudara kakak beradik yang merupakan anggota personil dari grup band Van Halen.
Dua orang anggota grup band tersebut bernama Eddie Van Halen dan Alex Van Halen. me adalahreka berdua adalah dua bersaudara yang namanya digunakan untuk memberi nama grup bandnya yaitu "VAN HALEN".

● Album Yang Berhasil Dirilis Grup Band Van Halen
Van Halen merupakan grup band yang beraliran hard rock yang telah berhasil merilis beberapa album dari tahun 1978 sampai dengan tahun 1995, dengan album sebagai berikut :
- Tahun 1978 - Van Halen
- Tahun 1979 - Van Halen II
- Tahun 1980 - Woman And Children First
- Tahun 1981 - Fair Warhing
- Tahun 1982 - Driver Down
- Tahun 1984 - 1984, A Different Kind Of Truth
- Tahun 1986 - 5150
- Tahun 1988 - 04812
- Tahun 1991 - For Unlawfull Carnal Knowledge
- Tahun 1993 - Live : Right Here, Right Now
- Tahun 1995 - Balance

Grup band Van Halen awalnya beranggotakan personil yang berasal dari Belanda, tetapi grup band ini merupakan grup band rock yang dibentuk di California, Amerika pada tahun 1972.
Dalam perjalanan karir musiknya Grup band Van Halen menjadi lebih terkenal mulai awal tahun 1980, dan mereka merupakan salah satu grup band aliran rock tersukses saat itu.

Album Dan Single Tersukses
Dari album-album Van Halen yang berhasil dirilis, terdapat beberapa album yang cukup sukses bagi Van Halen, yaitu :
- Album yang berjudul 1984, merupakan album tersukses yang berhasil dirilis pada tahun 1984, oleh Van Halen.
- The Lead Single yang berjudul "JUMP", menjadi hit diseluruh dunia dan berhasil menjadi urutan pertama di The Bill Board Hit 100.
- Lagu yang berjudul Panama dan I'll Wait, merupakan lagu yang berhasil menjadi hit, dan berhasil menduduki peringkat ke 13 di The US. Charts. 
Pada tahun 1985, album Van Halen berhasil terjual lebih dari 12 juta keping di US Alone.

Terima kasih sudah berkunjung di blog ini dan sudah membaca artikel tentang VAN HALEN, GRUP MUSIK HARD ROCK TERSUKSES, semoga bermanfaat dan dapat menambah perbendaharaan musik kita serta dapat dibagikan ke pecinta musik lainnya.

(Sumber dari : Wikipedia)

0 komentar